Selasa, 06 Maret 2012

Pengertian Definisi Teori Bahasa Assembler dan assembly mnemonic menurut buku

Bahasa assembler adalah bahasa pemrograman generasi kedua merupakan bahasa rakitan (bahasa Inggris: assembly language) adalah bahasa pemrograman komputer tingkat rendah. Bahasa assembly merupakan notasi untuk bahasa mesin yang dapat dibaca oleh manusia dan berbeda-beda tergantung dari arsitektur komputer yang digunakan.
Berbeda dengan bahasa pemrograman tingkat tinggi, bahasa assembly atau rakitan biasanya memiliki hubungan 1-1 dengan instruksi bahasa mesin. Misalnya, tiap julukan (mnemonic) yang ditulis di program dengan bahasa rakitan akan diterjemahkan menjadi tepat satu kode operasi yang dapat dimengerti langsung oleh komputer. Pada bahasa tingkat tinggi, satu perintah dapat diterjemahkan menjadi beberapa kode operasi dalam bahasa mesin. Proses pengubahan bahasa rakitan ke bahasa mesin dilakukan oleh assembler, dan proses balikannya dilakukan oleh disassembler.
Setiap arsitektur komputer memiliki bahasa mesin yang berbeda-beda sehingga bahasa rakitannya pun berbeda-beda.

1 komentar:

Admin 1 mengatakan...

tulisan bagus gan, tapi terlalu singkat. kl bisa agan ilustrasikan satu perintah bahasa tingkat tinggi (BASIC) ke bahasa mesin dibandingkan dengan bahasa assembler ke bahasa mesin.

dan kalau bisa agan contohkan bahasa assembler yang berbeda-beda, misalnya bahasa assembler mikroprosesor 8088/8086, bahasa assembler 8080/8085, dll.

gan sekalian promo, boleh kan? kalau mau cari buku assembler lama, mampir ke gubuk saya di http://bukuterbit.blogspot.com/ trims, gan.

Posting Komentar

1. "Blog ini Do Follow, silakan post untuk mendapatkan Backlink"
2. "Anda Follow, pasti saya Followback"
3. "Kalau mau Copy-Paste artikel boleh saja, tapi sumbernya ke blog ini"
4. "Terima Kasih Lagi . . . !!!"

Komentar Anda Sangat Kami Harapkan Untuk Kemajuan Blog Ini. isikan komentar anda disini !